Bagi perusahaan yang sadar akan branding, maka tidak sekedar membuat produk saja. Perusahaan akan berusaha menjadikan produk bisa diterima baik oleh pasar dengan strategi branding yang baik. Ada ungkapan Walter Landor yang menarik “produk dibuat di dalam pabrik, brand dibuat di dalam benak”. Maka produk dan brand harus dibuat bersama agar bisa diterima pasar dan terus berkembang maju. Lanjutkan membaca “Produk Dibuat di Pabrik, Brand Dibuat di Dalam Benak”
Tag: strategi branding
Bisnis Sukses Punya Brand Kuat
Bisnis yang sukses, pada umumnya mempunyai brand yang kuat. Bisnis sukses telah dikenal secara luas mampu “menggoda” pasar dengan komunikasi branding yang unik dan menarik. Dengan “amunisi” kualitas produk, inovasi dan servis yang menawan. Bisnisnya makin dipercaya, produk-produknya akan terus dibeli pelanggan dan pasarnya akan terus berkembang. Lanjutkan membaca “Bisnis Sukses Punya Brand Kuat”