Bisnis semakin membutuhkan desain agar bisa menarik dan diterima pasar. Desain berperan besar diawal bisnis / produk memasuki pasar, semakin unik dan menarik maka makin besar peluang pasar melirik dan mencobanya. Sudah banyak bisnis yang membuktikan kekuatan desain dalam membawa kesuksesan sebuat bisnis / produk. Sehingga banyak yang memperioritaskan desain diantara kebutuhan bisnis lainnya, juga anggaran / budget desain juga diperbesar. Karena bila bisnis / produk tidak bisa diterima pasar, maka kerugian yang besar akan dialaminya. Lanjutkan membaca “Pesan Desain Sesuai Anggaran”
Tag: diterima pasar
Produk Dibuat di Pabrik, Brand Dibuat di Dalam Benak
Bagi perusahaan yang sadar akan branding, maka tidak sekedar membuat produk saja. Perusahaan akan berusaha menjadikan produk bisa diterima baik oleh pasar dengan strategi branding yang baik. Ada ungkapan Walter Landor yang menarik “produk dibuat di dalam pabrik, brand dibuat di dalam benak”. Maka produk dan brand harus dibuat bersama agar bisa diterima pasar dan terus berkembang maju. Lanjutkan membaca “Produk Dibuat di Pabrik, Brand Dibuat di Dalam Benak”